Pages

Wednesday, March 13, 2019

14 Manfaat Minyak Zaitun untuk Rambut dan Wajah, Makin Sehat dan Percaya Diri

12.  Menghaluskan wajah.

Namun untuk hasil yang lebih maksimal, kamu bisa menggunakan minyak zaitun dicampur dengan buah pepaya dan dijadikan masker. Enzim papain yang ada dalam pepaya dapat membantu meregenerasi kulit.

Vitamin A, C, dan E sebagai anti-oksidan akan turut membantu menutrisi, melembapkan kulit , dan menghaluskan wajah kamu. Pepaya akan menjadi sunscreen atau tabir surya alami bagi kulit wajah kamu.

Gabungan dari pepaya dan minyak zaitun akan semakin mempercepat agar wajah halus seketika.

13. Memutihkan wajah.

Sama halnya dengan manfaat minyak zaitun untuk kulit wajah lainnya, kandungan polifenol dalam minyak zaitun akan membantu melindungi sel-sel dari ancaman kerusakan.

Kamu tidak perlu lagi harus memakai produk pemutih wajah yang harganya sangat mahal atau bahkan harus suntik wajah agar wajah putih.

Tapi cukup dengan menggunakan minyak zaitun setiap hari, maka pelan tapi pasti, kamu akan mendapatkan wajah cerah yang kamu inginkan secara natural.

14. Menyembuhkan jerawat.

Antioksidan minyak zaitun yaitu polifenol dapat mengeluarkan racun dalam tubuh, serta mencegah segala macam jenis infeksi dan mengatasi gangguan jerawat karena mengandung vitamin yang mampu mempercepat proses penyembuhan. 

Let's block ads! (Why?)

from Berita Hari Ini Terbaru Terkini - Kabar Harian Indonesia | Liputan6.com kalo berita gak lengkap buka link disamping https://ift.tt/2FbxV4R

No comments:

Post a Comment